Kamis, 08 Desember 2011

Photoshop "Action"


Penggunaan Action Pada Program Photoshop sangat berguna bagi sebuah pekerjaan yang membutuhkan perintah berulang-ulang, prinsip kerja seperti Macro, bahklan lebih mudah dalam pembuatan dan penggunaannya.
Beberapa pekerjaan jadi lebih mudah dengan fitur andalan dari Adobe Photoshop ini, seperti; pewarnaan, effect, lay out dan sebagainya. Akan tetapi banyak para pemula yang tidak memanfaatkan fiutr ini, padahal sangat membantu dan menghemat waktu.

Jika ada waktu, Insya Allah akan saya posting langkah-langkahnya...

Salam